Sinopsis Lengkap Film A United Kingdom (2016)


A United Kingdom (2016)

Rilis
25 November 2016
Negara
Amerika Serikat
Bahasa
Inggris
Sutradara
Amma Asante
Produser
Rick McCallum, David Oyelewo
Pemeran
David Oyelewo, Jack Davenport, Rosamund Pike, Tom Felton, Terry Pheto, Abena Ayivor, Vusi Kunene, Abena Ayivor
Sinematografi
Sam McCurdy
Distributor
20th Century Fox.

Plot


Seretse Khama bertemu dengan wanita kulit putih Ruth Williams yang akhirnnya dia nikahi walaupun ada protes dari keluarga dan oposisi mereka yang prihatin hubungan Afrika Selatan dan stabilitas wilayah Afrika Selatan. Pemerintah Partai Nasional di Afrika khawatir pernikahan di negara tetangga Bechuanaland mengilhami keresahan dan menekan pemerintah Inggris mengakhiri pernikahan.


Paman Khama, Bupati menuntut dia mengakhiri pernikahannya untuk menikahi putri Bamangwato. Para administrator Inggris memanfaatkan perselisihan Raja dan bupati menyatakan pernikahan Seretse dan Ruth mengakibatkan kerusuhan di Bechuanaland.

Seretse mendapati Inggris telah mengizinkan perusahaan pertambangan AS guna prospek batu mulia dan ingin memastikan jika ada yang ditemukan eksploitasi sumber daya mengara harus dilakukan rakyat Bechuanaland. Ruth melahirkan bayinya di Bechuanaland diteirma penduduk setempat.

Perdana menteri Clement Attlee menjelaskan pada Tony Benn bahwa Inggris membutuhkan emas dari Afrika Selatan dan bersedia membayar harga apapun. Berlian ditemukan dan Seretse memastikan pemerintah Inggris terbuka menjelaskan orang-orang Bechuana mempunyai hak tunggal mengeksploitasi sumber daya mereka.

Churchill berjanji jika terpilih dalam pemilihan umum tahun 1951, mencabut pengasingan di Seretse, setelah kemenangan dia mengubah larangan 5 tahun menjadi seumur hidup. Di London, orang-orang yang berkuasa mendukung klaimnya dan dia menerima dukungan dari pemerintah AS. Apartheid berkembang di Afrika Selatan dan membayangi Bechuanaland.

Bantuan tekanan orang lokal, dia diizinkan kembali ke Bechuanaland dan merundingkan kemerdekaan dari Inggris. Seretse menujukkan pamannya dokumen pemerintah Inggris yang bocor menunjukkan bahwa dia memenuhi syarat menjadi raja dan hanya oposisi Afrika Selatan yang memotivasi tindakan pemerintah Inggris.

Teks berakhirnya menjelaskan Seretse mengawasi pembentukan Botswana dan putranya menjadi presiden terpilih keempat negara tersebut tahun 2008. Dijelaskan Ruth dan Seretse dimakamkan berdampingan di bukit menghadap desa Serowe di mana dia menikmati sisa hidup mereka disana.

Tambahkan Komentar Sembunyikan